Pengumuman Lolos Prakerja Gelombang 18 Hari Ini Adakah Kartu Prakerja Gelombang 19

TRIBUNPONTIANAK.CO.ID - Hasil seleksi prakerja gelombang 18 akhirnya diumumkan oleh penyelenggara, Selasa 24 Agustus 2021.
Selamat bagi kalian yang dinyatakan lulus dalam seleksi kartu Prakerja gelombang 18.
âSelamat bagi sobat yang telah menerima sms pengumuman sebagai penerima Kartu Prakerja gelombang 18,â tulis instagram @Prakerja
Kemudian langkah selanjutnya bagi peserta yang lolos diharuskan membeli pelatihan prakerja secara online.
⢠NIK Kamu Terdaftar di Kementerian Sosial Data Penerima Bantuan Sosial, Bagaimana Cara Lolos Prakerja
Lantas bagaimana caranya ?
Berikut langkah menikuti pleatihan prakerja
1. Cek Dashboard prakerja untuk melihat 16 angka Nomor Kartu Prakerja dan memastikan dana pelatihan sudah tersedia
2. Bandingkan pelatihan di Bukalapak, Mau Belajar Apa, Pintaria, Pijar Mahir, Sisnaker, Sekolahmu tau Tokopedia
3. Pilih pelatihan sesuai kebutuhanmu
4. Beli pelatihan dan bayar dengan nomor Kartu Prakerja
0 Response to "Pengumuman Lolos Prakerja Gelombang 18 Hari Ini Adakah Kartu Prakerja Gelombang 19"
Post a Comment