Ukuran Asam Urat Normal untuk Wanita dan Pria Jika Tinggi Coba 14 Makanan Penurun Asam Urat Ini
TRIBUNPONTIANAK.CO.ID - Penyakit asam urat atau Gout adalah penyakit akibat metabolisme purin yang tidak normal.
Penyakit asam urat ditandai dengan meningkatnya kadar asam urat dalam darah.
Kondisi itu biasanya akan diikuti juga dengan terbentuknya tofus atau endapan kristal urat di persendian, yang dapat menyebabkan peradangan sendi terutama pada jari jari, pergelangan kaki, tangan, dan lutut.
Jika kadar asam urat dalam darah tak juga dikendalikan, serangan penyakit asam urat berupa rasa nyeri dapat kambuh sewaktu.
Kondisi ini tentu bisa mengganggu aktivitas sehari-hari.
Oleh karena itu, penting bagi para penderita penyakit gout untuk dapat mengontrol kadar asam urat dalam darah demi kesehatan.
(Update berita kesehatan lainnya disini)
⢠9 Tanaman Herbal Asam Urat ! Bisa Jadi Jamu Asam Urat untuk Menurunkan Kadar Asam Urat Tinggi Loh
Berapa nilai asam urat normal ?
Pada laki-laki, nilai normal asam urat berada di kisaran 3,4 â" 7,0 mg/dL.
Sedangkan pada perempuan dan anak-anak, kisarannya ada di angka 2,4 â" 6,0 mg/dL dan 2,0 â" 5,5 mg/dL.
Jika kadarnya terlalu tinggi, tentu kita patut waspada.
0 Response to "Ukuran Asam Urat Normal untuk Wanita dan Pria Jika Tinggi Coba 14 Makanan Penurun Asam Urat Ini"
Post a Comment